Logo Sulselsatu

Muhammad Aras Undang Kepala Daerah Hingga Menteri Hadiri Pernikahan Arizaldy

Asrul
Asrul

Selasa, 22 November 2022 11:17

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Anggota Komisi V DPR RI, Muh Aras bakal melangsungkan pesta penikahan putra pertamanya, Arizaldy Aras dengan Ova Yunior. Akad nikah telah dilakukan di Masjid Darussalam, Kabupaten Soppeng, Ahad, 20 November.

Saksi dari pihak laki-laki adalah Bupati Soppeng Andi Kaswadi Razak, dan saksi dari pihak perempuan adalah Wakil Bupati Soppeng, Lutfi Halide. Dikonfirmasi di acara Mapparola di kediaman H Aras di Jl Beruang siang tadi, dia menyampaikan untuk resepsi putranya dilakukan di Sandeq Ballroom Claro Hotel Makassar, Ahad, 27 November.

“Kita mengundang seluruh kepala daerah di Sulsel, para anggota DPRD dan DPR RI asal Sulsel, termasuk anggota Banggar dan sejumlah menteri,” kata Aras ditirukan Tenaga Ahli DPR RI Hamka Anas. Pihak keluarga juga telah mengirimkan undangan ke Presiden Joko Widodo dan Wapres Ma’ruf Amin walau belum ada konfirmasi kehadiran sampai saat ini.

Baca Juga : Aji Aras Bangun Masjid Al-Arasy Komitmen Emerald Indonesia Ciptakan Kenyamanan Beribadah Buat Warga

” Undangan kita sebar sekitar 6.000an,” kata Hamka.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video26 November 2024 15:53
VIDEO: Tiga Pendaki Hilang di Gunung Balease Ditemukan Selamat, Satu Alami Luka
SULSELSATU.com – Tiga pendaki asal Tasikmalaya yang hilang kontak di Gunung Balease, Luwu Utara, ditemukan dalam kondisi selamat. Ketiganya dite...
Politik26 November 2024 15:49
Seto Mencoblos di TPS 4, Rezki di TPS 11 Rappocini
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Pasangan calon Wali Kota dan Wakil Wali Kota Makassar, Andi Seto Gadhista Asapa dan Rezki Mulfiati Lutfi siap menggunakan...
Bisnis26 November 2024 15:31
Khusus Rute Pinrang dan Sengkang, Cahaya Bone Beri Potongan Harga Rp50 Ribu
Salah satunya dengan kolaborasi bersama Kallafriends menghadirkan program #ditraktirkallafriends dengan promo potongan harga hingga 50 ribu ripuah yan...
Politik26 November 2024 14:51
Tidak Dapat Undangan Mencoblos, Apakah Bisa Pakai KTP? Ini Kata KPU Makassar
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Pemungutan suara pada Pilkada Serentak 2024 digelar besok, Rabu 27 November 2024. Pemilih yang namanya tercatat di da...