Logo Sulselsatu

Sekda Barru Pimpin Persiapan Pelaksanaan Peringatan Hari Jadi Barru

Sri Wahyu Diastuti
Sri Wahyu Diastuti

Senin, 13 Februari 2023 14:55

Sekda Barru Abustan (Foto: Istimewa).
Sekda Barru Abustan (Foto: Istimewa).

SULSELSATU.com, BARRUSekda Barru Abustan memimpin rapat koordinasi pemantapan Hari Jadi Barru ke-63 Kabupaten Barru di Ruang Data, Senin (13/2/2023).

Abustan mengurai jika kegiatan hari jadi harus bisa dimaksimalkan oleh setiap penanggung jawab masing-masing kegiatan. Seperti lokasi puncak peringatan agar sudah bisa disterilkan dari kegiatan sehingga persiapan sudah bisa dilakukan.

“Termasuk jalan sehat yang akan dihadiri Rp60 ribu masyarakat Barru agar benar-benar bisa dipersiapkan secara matang, lihat kondisi acara karena siangnya nanti dilanjutkan dengan acara hari jadi. Maka mesti melihat waktu acara saat jalan santai ini,” kata Abustan.

Baca Juga : Dirjen Planologi KLHK Apresiasi Upaya Vale Rehabilitasi Lahan DAS di Lappa Laona Kabupaten Barru

Segala hal yang berlangsung selama acara nantinya agar tetap menjadi koordinasi. Jangan ada hal-hal yang sedikit mengganggu acar terlebih Gubernur akan bermalam di Barru sehingga ini perlu dipersiapkan.

“Jika ada hal yang kurang segera koordinasi, kita harus kerja tim demi suksesnya pergelaran Hari Jadi ini,” harapnya.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Penulis : Asriadi Rijal
Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video21 April 2025 22:49
VIDEO: Bikin Heran, Bule Korban Pencurian Minta Maaf ke Pelaku yang Masuk Penjara
SULSELSATU.com – Momen lucu saat korban dan pelaku pencurian dipertemukan oleh pihak kepolisian. Konstantin Bazrov, warga negara asing (WNA) asa...
Hukum21 April 2025 21:33
Kanwil Kemenkumham Sulsel Siap Sukseskan Seleksi PPPK Tahap II Tahun 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) Sulawesi Selatan menyatakan kesiapan penuh dalam menyukseskan pela...
Ekonomi21 April 2025 21:13
Cerminan Kartini Masa Kini, Ini Mantri Perempuan BRI Yang Pantang Menyerah dalam Memberdayakan Pengusaha Mikro
SULSELSATU.com, LOMBOK – Peringatan Hari Kartini yang jatuh setiap 21 April adalah momen yang menandai perjuangan perempuan dalam mencapai kesetaraa...
OPD21 April 2025 21:10
Momentum Hari Kartini, Andi Nirawati Terpilih sebagai Ketua Kaukus Perempuan Parlemen Sulsel
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Bertepatan dengan peringatan Hari Kartini, anggota DPRD Sulawesi Selatan, Andi Nirawati, resmi didaulat sebagai Ketua Kau...