Logo Sulselsatu

Foto: Bapenda Makassar Gelar Rapat Koordinasi Penertiban Reklame di Kota Makassar

Muh Jahir Majid
Muh Jahir Majid

Senin, 05 Juni 2023 18:17

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Badan Pendapatan Daerah Kota Makassar melaksanakan Koordinasi Penertiban Reklame di Kota Makassar yang bertempat di Ruang Pola Bapenda lantai 3, Senin (05/06/2023).

Kegiatan ini bertujuan menjaga estetika kota terkait penempatan reklame yang berada dalam wilayah kota Makassar.

Bapenda Makassar Gelar Rapat Koordinasi Penertiban Reklame di Kota Makassar (Ist)

Dipimpin oleh M. Irsan Abdullah, Kasubbid Reklame, Parkir, dan Retribusi Daerah, didampingi Arfiani, Kasubbid Penagihan Pajak Daerah dan Retribusi Daerah membahas potensi Pendapatan Asli Daerah (PAD) melalui pajak reklame di Kota Makassar yang cukup besar.

Rapat Koordinasi Penertiban Reklame di Kota Makassar (Ist)

Diharapkan Kontribusi pajak reklame terhadap pendapatan pajak daerah harus terus dioptimalkan.

 

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video26 November 2024 20:47
VIDEO: Ibu di Morowali Utara Bertemu Anak yang Hilang Selama 26 Tahun Silam
SULSELSATU.com – Seorang ibu di Morowali Utara, Sulawesi Tengah bertemu dengan anaknya yang hilang selama 26 tahun. Momen haru tersebut terekam ...
Pendidikan26 November 2024 19:00
Selamat! Ini Daftar Pemenang Festival Vokasi Satu Hati Regional 2024
Astra Motor Sulawesi Selatan (Asmo Sulsel) resmi mengumumkan pemenang Festival Vokasi Satu Hati Regional 2024 dengan Tema The Wait Is Over....
Video26 November 2024 18:37
VIDEO: Viral, Seorang Ibu Nangis Keluhkan Pelayanan Puskesmas
SULSELSATU.com – Sebuah video memperlihatkan video amatir seorang ibu yang menangis keluhkan pelayanan Puskesmas. Kejadian itu terjadi di Puskes...
Bisnis26 November 2024 17:49
Promo Pemilu Honda, Gratis Angsuran 5 Kali dan Potongan Setiap Bulan
Astra Motor Sulsel (Asmo Sulsel) spesial pada hari Pemilihan Umum (Pemilu) tahun ini menghadirkan promo Pemilu....