Logo Sulselsatu

VIDEO: Tarif Baru Kapal Penumpang dan Perintis PT PELNI Persero Mulai 1 Juli 2023

Andi
Andi

Selasa, 27 Juni 2023 20:33

SULSELSATU.com, MAKASSAR – PT PELNI Persero mengumumkan penyesuaian tarif untuk Kapal Penumpang dan Kapal Perintis terbaru. Tarif baru ini akan mulai berlaku untuk pembelian 1 Juli 2023.

Kebijakan baru untuk tarif penumpung Kapal Penumpang tertuang dalam Peraturan Menteri Perhubungan RI Nomor PM 8 Tahun 2023. PM 8 2023 ini mengatur tentang tarif batas kewajiban pelayanan publik bidnag angkutan laut untuk penumpang kelas ekonomi.

Selanjutnya, kebijakan baru untuk penumpang Kapal Perintis diatur dalam PM 7 Tahun 2023. Aturannya berbunyi tarif penumpang angkutan laut perintis.

Baca Juga : PT PELNI Persero Umumkan Tarif Baru Kapal Penumpang dan Perintis, Berlaku Mulai 1 Juli 2023

Read More..

Video: Sri Wahyudi Astuti

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

News18 Maret 2025 09:28
Pegadaian Kanwil Makassar Serahkan Hadiah Grand Prize Badai Emas Periode III 2024
PT Pegadaian Kantor Wilayah VI Makassar menyerahkan hadiah grand prize kepada pemenang program Badai Emas Periode III 2024....
Berita Utama17 Maret 2025 22:40
Tiga Polisi Gugur Saat Penggerebekan Judi Sabung Ayam di Lampung
LAMPUNG, SULSELSATU.com – Tiga anggota polisi dari Polsek Negara Batin, Lampung, tewas saat melakukan penggerebekan judi sabung ayam di sebuah k...
Hukum17 Maret 2025 22:30
Tingkatkan Kesadaran Hukum Desa, Kanwil Kemenkum Sulsel dan APDESI Teken Perjanjian Kerja Sama
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Kantor Wilayah Kementerian Hukum Sulawesi Selatan (Kanwil Kemenkum Sulsel) terus berkomitmen meningkatkan kesadaran hukum...
Makassar17 Maret 2025 22:00
Appi Instruksikan Camat dan Lurah Siaga 24 Jam Hadapi Cuaca Buruk
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Wali Kota Makassar, Munafri Arifuddin alias Appi, mengimbau warga Kota Makassar untuk waspada terhadap potensi cuaca ekst...