Logo Sulselsatu

Andre Prasetyo Tanta Lakukan Pengawasan Program Pemerintah di Kelurahan Ende

Asrul
Asrul

Rabu, 25 Oktober 2023 19:47

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Anggota DPRD Sulsel Andre Prasetyo Tanta laksanakan penagwasan APBD di Kelurahan Ende, Kecamatan Wajo, Makassar, Sabtu 21 Oktober 2023.

Dalam pelaksanan pengawasan Andre didampingi kepala Kelurahan Ende Nashar serta pj RT-RW se-Kelurahan Ende.

Kepala kelurahan Ende Nashar dalam sambutanya menyampaikan perihal beberapa bantuan baik skala nasional maupun daerah.

Baca Juga : Legislator NasDem Sulsel Andre Minta Warga Adukan Penyalahgunaan Bantuan Pemerintah

Bernita salah satu warga menyampaikan keluhan terkait dengan bantuan PKH.

“Banyak warga yang sudah didata tapi ketika keluar hasil pendataan, malah tidak masuk namanya sebagai penerima padahal mereka warga tidak mampu juga,” ujarnya.

Lain halnya Fais. Persolan kanal yang mengubungkan tiga kecamatan yakni Bontoala, Tallo dan Wajo sudah mengalami pendangkalan.

Baca Juga : Lakukan Pengawasan di Kelurahan Maloku, Andre Tanta Harap Program Pemerintah Tepat Sasaran

“Apabila ini tidak dikeruk, maka akan memicu banjir ketika musim hujan,” tutur Fais.

Sementara itu Andre, dalam arahannya mengingatkan kepada warga agar memanfaatkan betul-betul bantuan pemerintah dan tidak disalahgunakan.

“Fenomena kamarau panjang yang kita alami ini membuat kita harus berhati-hati, karena rawan terjadi kebakaran,” ujar Andre yang juga Wakil Ketua Komisi E itu.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Makassar25 November 2024 22:48
Seminar Kesehatan dan Donor Darah Meriahkan Peringatan Hari Guru di SIT Al Fatih
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Sekolah Islam Terpadu (SIT) Al Fatih memperingati dan menyemarakkan Hari Guru dirangkaikan Hari Kesehatan Nasional de...
Politik25 November 2024 22:39
Bawaslu Diminta Kawal Wilayah dari Serangan Fajar
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Wali Kota Makassar, Mohammad Ramdhan Pomanto, menyoroti maraknya praktik politik uang atau serangan fajar menjelang Pem...
Metropolitan25 November 2024 22:36
Tok! APBD Makassar 2025 Capai Rp5,7 Triliun
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Pemerintah Kota (Pemkot) Makassar bersama Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Makassar resmi menyepakati Anggaran ...
Hukum25 November 2024 21:36
12 Daerah Rawan di Sulsel Dapat Pengamanan Khusus untuk Pilkada 2024
SULSELSATU.com, MAKASSAR — Polda Sulawesi Selatan (Sulsel) telah memetakan 12 daerah yang bakal menjadi perhatian khusus dalam proses pemungutan sua...