Logo Sulselsatu

Caleg PDIP Syamsu Alam Target 400 Ribu Suara DPR RI di Dapil Sulsel 2

Asrul
Asrul

Selasa, 28 November 2023 18:47

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, MAKASSAR – Calon Legislatif (Caleg) DPR RI Dapil Sulsel 2 Syamsu Alam memasang target tinggi dalam pemilihan legislatif (Pileg) 2024.

Syamsu Alam optimis bisa meraih 400 ribu dari 9 kabupaten dan kota, diantaranta Bulukumba, Sinjai, Bone, Maros, Pangkep, Barru, Soppeng, Wajo, dan Parepare.

“Target 400 ribu suara pribadi,” kata Ketua KKSS Kota Probolinggo itu, Selasa (28/11/2023).

Baca Juga : KKSS Kota Probolinggo Siap Sukseskan PSBM di Makassar

Syamsu Alam melanjutkan bahwa, target yang ia tetapkan tersebut sangat realistis dengan kemampuan tim yang telah terbetuk.

“Menurutku itu masih kecil, karena saya punya komunitas di luar PDI Perjuangan tapi itu rahasia saya dalam berjuang,” jelasnya.

Pemilik nomor urut 2 itu, merasa yakin PDIP bisa meraih 2 kursi di Dapil Neraka tersebut.

Baca Juga : Pengusaha Gaharu Syamsu Alam Pikir-pikir Maju Pilkada Wajo

“Saya tdk mau kalahkan petahanan, tapi saya terget 2 kursi PDI Perjuangan untuk dapil 2 Sulsel,” tuturnya.

“Suara petahanan saya tidak mau ganggu, petanya sudah ada semua sama saya,” sambung pemilik nomor urut 8 itu.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video22 Oktober 2024 23:30
VIDEO: Jokowi Santap Sate Kambing Bersama Ibu Iriana
SULSELSATU.com – Mantan Presiden Joko Widodo mengunggah momen makan berdua bersama Iriana Jokowi. Dalam video tampak mantan Presiden Jokowi Maka...
Hukum22 Oktober 2024 22:00
Kakanwil Kemenkumham Ajak Peserta Ujian SKD CPNS Tetap Tenang dan Percaya Diri
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sulawesi Selatan, Taufiqurrakhman memantau pelaksanaan Seleksi Kompet...
Politik22 Oktober 2024 21:30
Satukan Keluarga, Nurchalis Aziz Targetkan Kembali Menang untuk Danny-Azhar
SULSELSATU.com, LUWU TIMUR – Setelah menyisir Luwu, Palopo, Luwu Utara, Calon Wakil Gubernur Sulsel, Azhar Arsyad melanjutkan kampanye dialogisn...
Video22 Oktober 2024 21:30
VIDEO: Prabowo Lantik Raffi Ahmad Sebagai Utusan Khusus Bidang Generasi Muda dan Pekerja Seni
SULSELSATU.com – Presiden Prabowo Subianto melantik Raffi Ahmad menjadi utusan khusus Presiden Bidang Generasi Muda dan Pekerja Seni. Pelantikan...