Logo Sulselsatu

VIDEO: Insiden Oknum Keroyok Driver Taksi Online di Bandara Hasanuddin Makassar Berakhir Damai

Andi
Andi

Minggu, 30 Juni 2024 11:21

SULSELSATU.com – Sebelumnya media sosial dihebohkan dengan oknum TNI di Bandara Hasanuddin Makassar, Jumat (28/6/2024) lalu.

Dalam video memperlihatkan driver online merekam aksi kekerasan tersebut,

Kesalahpahaman tesebut berakhir damai.

Baca Juga : TNI Ajak Pemkot Makassar Ciptakan Lingkungan Bersih

Hal tersebut disampaikan oleh Kepala Penerangan Lanud Sultan Hasanuddin Mayor Sus Santoso dalam keterangan tertulisnya, Sabtu (29/6/2024) petang.

Menurutnya, kejadian itu dipicu kesalahpahaman antara driver bernama Agus dengan tiga anggota TNI AU.

Tampak juga video klarifikasi antara kedua belah pihak yang berakhir damai.

Baca Juga : Jumlah Penumpang Pesawat di Bandara Sultan Hasanuddin Menurun

 

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video26 April 2025 21:59
VIDEO: Prajurit Kopassus Berebut Foto dengan Hercules, Danjen Kopassus Sampaikan Permintaan Maaf
SULSELSATU.com – Sebuah video memperlihatkan sejumlah prajurit Kopassus berebutan untuk berfoto dengan Hercules. Hercules adalah Ketua Umum Orma...
Video26 April 2025 20:23
VIDEO: Kerusuhan Pecah di Lapangan Tenis IAIN Palopo, Dipicu Pemilihan Dema
SULSELSATU.com – Kericuhan terjadi di Kampus Institut Agama Islam (IAIN) Palopo, Sulawesi Selatan. Sejumlah mahasiswa terlibat saling pukul. Ker...
Sulsel26 April 2025 20:23
Peringati Hari Bumi, Pemkot Parepare Tanam Tanaman Endemik di Kebun Raya Jompie
SULSELSATU.com, PAREPARE – Pemerintah Kota Parepare ikut ambil bagian dalam Gerakan Menanam Serentak. Itu dalam rangka memperingati Hari Bumi Ta...
Sulsel26 April 2025 19:15
Peringati Hari Bumi, Pemkab Gowa Tanam Pohon di Buper Cadika
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Gowa memperingati Hari Bumi dengan melakukan penanaman pohon di Bumi Perkemahan Cadika Kecamatan Bajeng...