Logo Sulselsatu

Foto: Bupati Adnan Buka Kegiatan Rakor PAD Pemkab Gowa

Muh Jahir Majid
Muh Jahir Majid

Jumat, 27 September 2024 22:00

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, GOWA – Bupati Gowa, Adnan Purichta Ichsan membuka Rapat Koordinasi Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kabupaten Gowa Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Badan Pendapatan Daerah (Bapenda) Kabupaten Gowa di Fashion Hotel, Badung, Bali, Jum’at (27/9/2024).

Bupati Adnan menyampaikan sambutannya dalam kegiatan Rakor PAD Pemkab Gowa (Ist)

Dalam sambutannya, Adnan menegaskan para pengelola PAD harus mampu memahami karakteristik daerah. Menurutnya dengan mengetahui situasi dan kondisi wilayah maka akan lebih mudah dalam menggali potensi-potensi peningkatan PAD.

Adnan juga beberapa strategi yang mampu dilakukan dalam peningkatan PAD di Gowa bisa difokuskan pada beberapa sektor kunci, seperti pengembangan pariwisata unggulan, menciptakan iklim investasi yang kondusif, serta melakukan inovasi-inovasi peningkatan PAD termasuk optimalisasi NPWP Cabang, pengaturan zona nilai tanah, peningkatan pelayanan dan penagihan, serta pemutakhiran data wajib pajak.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

Video14 Oktober 2024 15:55
VIDEO: Penggeledahan Kantor KONI Makassar Terkait Dugaan Korupsi Dana Hibah
SULSELSATU.com – Kejaksaan Negeri Makassar (Kejari) melakukan penggeledahan di Kantor Komite Olahraga Nasional Indonesia (KONI) Makassar. Kantor...
Berita Utama14 Oktober 2024 13:09
Pimpin Pelaksanaan Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Pallawa 2024, Ini Kata Kapolres Jeneponto
SULSELSATU.com, JENEPONTO – Polres Jeneponto menggelar Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Pallawa 2024, Senin, (14/10/2024). Apel ini dipimpin langsun...
Berita Utama14 Oktober 2024 13:01
Satgas TMMD Ke-122 Kodim 1425Jeneponto Terus Genjot Perintisan dan Pelebaran Jalan Di Desa Tuju
SULSELSATU.com, JENEPONTO – Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-122 Tahun 2024 yang diselenggarakan oleh Kodim 1425 Jeneponto yang d...
Berita Utama14 Oktober 2024 12:52
Pembangunan RTLH Melalui TMMD Ke-122 Kodim 1425 Jeneponto di Desa Tuju Sudah 47 Persen
SULSELSATU.com, JENEPONTO – Progres pembangunan Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) di Desa Tuju, Kecamatan Bangkala Barat, Kabupaten Jeneponto, Senin...