Logo Sulselsatu

Tri Sambut Akhir Tahun dengan Kebut Hadiah BombasTri untuk Apresiasi Pelanggan Setia

Sri Wahyu Diastuti
Sri Wahyu Diastuti

Rabu, 13 November 2024 09:55

Program BombasTri untuk apresiasi pelanggan. Foto: Istimewa.
Program BombasTri untuk apresiasi pelanggan. Foto: Istimewa.

SULSELSATU.comIndosat Ooredoo Hutchison (Indosat atau IOH) melalui brand Tri menyambut kemeriahan akhir tahun dengan menghadirkan program Kebut Hadiah BombasTri.

Program ini sebagai wujud komitmen Tri dalam menjaga kepercayaan dan kesetiaan para pelanggan. Dapat mulai dari November hingga Desember 2024.

Director and Chief Commercial Officer Indosat Ooredoo Hutchison Ritesh Kumar Singh menyampaikan, Indosat sangat menghargai seluruh pelanggan setia yang telah memilih dan mempercayai Tri sebagai provider telekomunikasi dalam memenuhi kebutuhan digital sehari-hari.

Baca Juga : 57 Tahun, Indosat Ooredoo Hutchison Tegaskan Komitmen Bertransformasi Menuju AI TechCo

“Program Kebut Hadiah BombasTri hadir tidak hanya sebagai wujud apresiasi, namun juga memberikan pilihan produk berkuota besar dengan harga hemat guna meningkatkan pengalaman digital kelas dunia dan kepuasan pelanggan terhadap brand Tri,” ujar Ritesh.

Pelanggan prabayar Tri dapat dengan mudah berpartisipasi dalam program Kebut Hadiah BombasTri, hanya dengan mengikuti berbagai misi menarik melalui aplikasi bima+.

Selama program ini, pelanggan akan diberikan berbagai misi dengan target total pembelian paket data yang diperbaharui per bulannya.

Baca Juga : Konsisten Kembangkan Kapasitas Digital, Indosat Hadirkan Laboratorium Berteknologi di Unhas

Tak hanya berkesempatan mendapat hadiah eksklusif, setiap pelanggan yang berhasil menyelesaikan setiap misi juga akan mendapatkan ekstra kuota langsung.

Akan ada 1.000 pemenang utama yang berhak mendapatkan hadiah eksklusif dari Tri, seperti sepeda motor listrik, smartphone, dan berbagai kupon belanja.

Untuk turut memberikan layanan telekomunikasi terbaik, Tri berkomitmen untuk terus memberikan inovasi produk dengan kuota harga hemat serta pengalaman jaringan terbaik guna memenuhi kebutuhan digital kelas dunia bagi para pelanggannya.

Baca Juga : Tahun Baru di Claro Makassar Bersama One Piece, Tamu Bisa Bawa Pulang Hadiah Motor

Pelanggan dapat terus menjelajahi dunia digital didukung dengan jaringan hemat dan cepat Tri hingga ke pelosok Nusantara.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

News24 November 2024 22:31
Jaga Ketenangan dan Kedamaian Pilkada, Fatmawati Ikut Hadiri Doa dan Zikir Bersama di Makassar
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Anggota Dewan Pertimbangan DPP Partai Nasdem, Fatmawati Rusdi, menghadiri zikir dan doa bersama bertajuk “Zikir...
Makassar24 November 2024 19:43
Penyaluran KPR di Sulsel Hingga September 2024 Mencapai Rp27,09 Triliun, Tumbuh 15,58 Persen
Penyaluran Kredit Kepemilikan Rumah (KPR) di Sulsel hingga posisi September 2024 mencapai Rp27,09 triliun. Angka tersebut tumbuh 15,58 persen dibandin...
News24 November 2024 18:25
Gerakan Awasi TPS, Bawaslu Gandeng SAKA Adhyasta Pemilu
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Memasuki masa tenang pada tahapan pemilihan serentak tahun 2024, Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Pangka...
Hukum24 November 2024 17:22
Tim Hukum Aurama’ Gerebek Dugaan Politik Uang di SMPN 1 Sungguminasa Gowa
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Tim hukum pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Gowa Amir Uskara-Irmawati (Aurama’) menciduk dugaan politik uang p...