Logo Sulselsatu

VIDEO: Penemuan Mayat Wanita di Pinggir Sawah Gegerkan Warga Gowa

Andi
Andi

Selasa, 21 Januari 2025 14:56

SULSELSATU.com – Warga di Kecamatan Pallangga, Kabupaten Gowa dihebohkan dengan penemuan mayat yang tergeletak di pinggir sawah.

Mayat wanita PIC (20) ditemukan tepatnya di tepi sawah dekat akses jalan Desa Parangmalengu.

Pertama kali ditemukan warga yang tengah berolahraga pagi di lokasi kejadian.

Setelah proses identifikasi, mayat dievakuasi ke RS Bhayangkara untuk pemeriksaan lebih lanjut.

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

News21 Januari 2025 18:55
Presiden Prabowo Subianto Resmikan Enam Infrastruktur Ketenagalistrikan di Sulawesi
Dalam mendukung misi Asta Cita untuk Swasembada Energi, PT PLN (Persero) Unit Induk Pembangunan Sulawesi mengikuti agenda Peresmian Pembangkit Listrik...
Hukum21 Januari 2025 18:55
Kanwil Kemenkum Sulsel Ikuti Rapat BPHN Bahas Kemanfaatan Desa/Kelurahan Sadar Hukum
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Kepala Divisi Peraturan Perundang-undangan dan Pembinaan Hukum (P3H) Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manus...
Ekonomi21 Januari 2025 18:32
Komitmen BRI Dukung Program 3 Juta Rumah, Sediakan Pembiayaan Subsidi Bagi Masyarakat Berpenghasilan Rendah
SULSELSATU.com, JAKARTA – PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk atau BRI menunjukan perannya dalam menyukseskan Program Pemerintah 3 Juta Rumah. S...
News21 Januari 2025 18:22
Komitmen Rendah Karbon PT Vale, Transformasi Inovatif Truk 100T untuk Masa Depan Berkelanjutan
Dalam upaya mendukung agenda nasional karbon rendah, PT Vale Indonesia Tbk (PT Vale) sebagai bagian dari Group MIND ID menorehkan langkah besar dengan...