SULSELSATU.com – Pelaku pembunuhan berencana Fenny Ere akhirnya terkuak. Pelaku ternyata bukan pacar, mantan pacar atau kerabat dekatnya.
Berdasarkan hasil pengungkapan pihak kepolisian, pelaku adalah tukang yang pernah bekerja di rumah korban. Pelaku bernama Ahmad alias Ah, warga Jalan Nanakang Kota Palopo.
Korban dibunuh pada tanggal 25 Januari 2024 lalu.
Cek berita dan artikel yang lain di Google News
Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel
Komentar