Logo Sulselsatu

Jalan Poros Galesong Utara Memprihatinkan

ridwan ridwan
ridwan ridwan

Minggu, 13 April 2025 14:08

istimewa
istimewa

SULSELSATU.com, TAKALAR – Warga Desa Kalukuang dan pengguna Jalan Poros Galesong Utara mengeluhkan kondisi jalan raya yang butuh perhatian pemerintah. Jalan Poros Galesong Utara menjadi salah satu alternatif lain untuk menuju Kabupaten Gowa dan Makassar kerena terbilang lebih dekat diakses beberapa masayarakat dari desa lain.

Aswin sebagai penguna jalan mengatakan bahwa jalan tersebut perlu jadi perhatian semua pihak, terlebih lagi dari pihak pemerintah. “Kami sebagai pengguna jalan sangat tidak nyaman dengan kondisi jalan yg seperti ini, apalagi jalan ini mungkin jalan provinsi, kami berharap pemerintah bisa memperhatikan apalagi dimusim hujan lubang di jalan tersebut tergenangi air dan itu membuat resah penguna jalan lain apabila terkena percikan air,” ujarnya.

Ia menuntut pemerintah daerah dan seluruh caleg dapil IV untuk segera menindaklanjuti jalan ini. (*)

Cek berita dan artikel yang lain di Google News

Penulis : Andika
Yuk berbagi informasi tentang Sulawesi Selatan dengan join di group whatsapp : Citizen Journalism Sulsel

 Youtube Sulselsatu

 Komentar

 Terbaru

News21 April 2025 12:02
PT Masmindo Dwi Area Klarifikasi Tidak Ada Hubungan dengan Freeport-McMoRan
Isu kerja sama PT Masmindo Dwi Area (MDA) dengan Freeport-McMoRan menjadi perbincangan hangat belakangan ini di media massa....
Hukum20 April 2025 21:57
Kanwil Kemenkum Sulsel Harmonisasi 33 Rancangan Peraturan Kepala Daerah dalam Sepekan
SULSELSATU.com, MAKASSAR – Kepala Divisi Peraturan Perundang – undangan dan Pembinaan Hukum (P3H) Kantor Wilayah Kementerian Hukum Sulawes...
Pendidikan20 April 2025 21:06
Samsung Solve for Tomorrow 2025 Resmi Dibuka, Ajak Anak Muda Indonesia Jadi Inovator Dunia
SULSELSATU.com, JAKARTA – Samsung Solve for Tomorrow 2025 kembali dibuka untuk anak sekolah menengah atas, kejuruan, madrasah aliyah dan setingk...
Sulsel20 April 2025 20:18
Wabup Gowa Resmi Tutup Bimbingan Manasik Haji KBIH Syekh Yusuf
Wakil Bupati Gowa, Darmawangsyah Muin menutup secara resmi Manasik Jemaah Calon Haji (JCH) kelompok Bimbingan Manasik Ibadah Haji (KBIH) Syekh Yusuf d...